Welcome to
SD Muhammadiyah Tanjung Redeb

~ MANJADDA WA JADDA ~

Tentang SD Muhammadiyah Tanjung Redeb

SD Muhammadiyah Tanjung Redeb adalah lembaga pendidikan yang berkomitmen untuk menyediakan pendidikan berkualitas dengan pendekatan Islami, mengembangkan potensi siswa secara menyeluruh, dan mempersiapkan mereka untuk menjadi individu yang bertanggung jawab dan berdaya saing tinggi dalam era globalisasi.

IMG_2893-removebg-preview

Ekstrakurikuler SD Muhammadiyah Tanjung Redeb

Kepanduan Hizbul Wathan

Hizbul Wathan (HW) yang artinya pembela tanah air, adalah nama gerakan kepanduan dalam Muhammadiyah

Seni Bela Diri Tapak Suci

Tapak Suci, adalah sebuah aliran, perguruan, dan organisasi pencak silat yang merupakan anggota IPSI (Ikatan Pencak Silat Indonesia).

Sains Club

SAINS CLUB adalah sains berasal dari bahasa latin yaitu ” Scientia”  yang artinya pengetahuan. Jadi definisi adalah suatu cara untuk mempelajari berbagai aspek-aspek tertentu dari alam secara terorganisir, sistematik, dan melalui berbagai metode saintifik yang terbakukan.

Drumband

Drumband atau marching band merupakan salah satu parade musik yang terdiri dari beberapa orang. Kegiatan ini dilakukan dalam sebuah kelompok baris berbaris yang memainkan musik secara selaras.

Informasi

free-photo-of-kota-jalan-lalu-lintas-pria

Johan

Alumni

Sekolahan ini sangat bagus, para siswa di awasi dan di didik dengan baik.  

pexels-photo-26811651

Vigo

Alumni

Sekolahan ini sangat bagus, Fasilitasnya sangat banyak, dan banyak ekstrakulikuler yang dapatdi ikuti

pexels-photo-25748615

Yanto

Orang tua siswa

Sekolah ini adalah tempat yang luar biasa untuk perkembangan akademik anak-anak. Staf pengajar sangat peduli dan berdedikasi, menyediakan lingkungan yang mendukung untuk belajar dan tumbuh. Fasilitasnya modern dan terawat dengan baik, menciptakan suasana yang nyaman dan aman bagi siswa. Saya sangat merekomendasikan Sekolah ini untuk orang tua yang mencari pendidikan berkualitas tinggi bagi anak-anak mereka."

Program Unggulan

pexels-photo-683833

Pembinaan Khusus Membaca Al-qur’an dari Dasar.

Pembinaan Khusus Membaca Al-Qur'an dari Dasar merujuk pada proses pembelajaran yang sistematis untuk memahami cara membaca Al-Qur'an mulai dari dasar. Ini melibatkan belajar huruf-huruf Arab, tajwid (aturan dalam membaca Al-Qur'an), serta memahami makna dan konteks dari teks suci Al-Qur'an itu sendiri.
pexels-photo-13549657

Pembinaan Hafid Juz 30

Proses pembelajaran yang ditujukan untuk menghafal atau mengingat surat-surat Al-Qur'an yang termasuk dalam juz 30. Juz 30 adalah bagian terakhir dari Al-Qur'an yang terdiri dari beberapa surat pendek.

photo1692343926 (1)

Pembiasaan Dhuha & Dzuhur Berjamaah

Pembiasaan Dhuha dan Dzuhur berjamaah adalah praktik yang sangat dianjurkan dalam Islam karena mendatangkan banyak kebaikan baik dari segi spiritual maupun sosial.

pexels-akelaphotography-448877

Pembiasaan Baca Tulis Al-qur’an (BTQ)

Tujuan BTQ adalah untuk meningkatkan dan mempersiapkan sumber daya manusia sejak dini, agar mereka dapat mengerti dan menerapkan isi kandungan Al-Qur’an dalam kehidupan sehari-hari. Pada akhirnya, diharapkan nilai-nilai Al-Qur’an akan menjadi landasan moral, etika, dan spiritual yang kokoh bagi pelaksanaan pembangunan.

pexels-photo-5745520

Pengoperasian Dasar Komputer

Keterampilan dan pengetahuan yang diperlukan untuk menggunakan komputer secara efektif. Ini mencakup sejumlah konsep dan aktivitas yang menjadi dasar dalam interaksi sehari-hari dengan teknologi komputer.

Ada Pertanyaan Terkait SD Muhammadiyah Tanjung Redeb

Cari tahu tentang detail dari konsep pendidikan di SD Muhammadiyah Tanjung Redeb dengan Tim Konsultan Pendidikan kami! Kami akan jelaskan secara detail kurikulum yang digunakan, serta program-program unggulan yang akan meningkatkan kapasitas peserta didik SD Muhammadiyah Tanjung Redeb secara signifikan.

Telepon

082251875344

Whatsapp

082251875344

Email

sdmuhammadiyahtanjungredeb@gmail.com

Youtube

SD Muhammadiyah Tanjung redeb

Form Konsultasi
SD Muhammadiyah Redeb